KPU Kabupaten Halmahera Barat tetapkan DPT untuk Pilkada tahun 2024
Sinarmalut.com, Jailolo - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Halmahera Barat tetapkan DPT di Pilkada tahun 2024 sebanyak 89.900 pemilih.
Penetapan tersebut dilaksanakan dalam Rapat Pleno di hari ke-3 pada Sabtu 20 September 2024, yang bertempat di ballroom hotel d'Hoeck.
“Jumlah DPT yang ditetapkan itu untuk 9 kecamatan,” kata Ketua KPU Halbar, Baba Mansur. *
Berikut DPT Per Kecamatan :
1. Kecamatan Jailolo
Jumlah desa, 34
Jumlah TPS, 63
Jumlah pemilih Laki-laki, 12,351
Jumlah pemilih perempuan, 12,707
Totalnya : 25,058
2. Kecamatan Jailolo selatan
Jumlah desa : 26
Jumlah TPS : 48
Jumlah pemilih Laki-laki : 8.249
Jumlah pemilih perempuan : 8.190
Totalnya : 16,439
3. Kecamatan Sahu
Jumlah Desa, 19
Jumlah TPS, 25
Jumlah pemilih Laki-laki, 3.953
Jumlah pemilih perempuan, 4.003
Totalnya : 7.956
4. Kecamatan Sahu timur
Jumlah desa, 18
Jumlah TPS, 22
Jumlah pemilih Laki-laki, 3.484
Jumlah pemilih perempuan, 3.530
Totalnya : 7.014
5. Kecamatan Ibu
Jumlah desa : 17
Jumlah TPS : 25
Jumlah pemilih Laki-laki : 4.083
Jumlah pemilih perempuan :4.027
Totalnya : 8.110
6. Kecamatan Ibu selatan
Jumlah desa : 16
Jumlah TPS : 28
Jumlah pemilih Laki-laki : 4.877
Jumlah pemilih perempuan : 4.583
Totalnya : 9.460
7. Kecamatan Ibu Utara
Jumlah desa : 16
Jumlah TPS : 19
Jumlah pemilih Laki-laki : 3.433
Jumlah pemilih perempuan : 3.262
Totalnya : 6.695
8. Kecamatan Loloda
Jumlah desa : 17
Jumlah TPS : 20
Jumlah pemilih Laki-laki : 3.037
Jumlah pemilih perempuan : 2.890
Totalnya : 5.927
9. Kecamatan Loloda Tengah
Jumlah desa :10
Jumlah TPS : 12
Jumlah pemilih Laki-laki : 1.698
Jumlah pemilih perempuan : 1.543
Dengan totalnya : 3.241.